Menyusuri Bandung melalui Buku
Bandung adalah kota literasi (buku). Jelas perjalanannya jika kita menengok catatan jauh sebelum kemerdekaan. Toko buku, penerbitan, percetakan, pameran, komunitas, pertemuan Ajip Rosidi dan Pram, dan juga Pram dengan Maemunah dibahas dalam obrolan kami berikut ini dengan Deni Rahman. Seorang pencatat perjalanan literasi di Bandung (2000-2010)
Lebih lengkapnya, suk simak obrolan kami di spotify dan youtube Seratpena.